Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Belajar - Tag Link pada HTML

romadhon-byar.blogspot.com - Sebelumnya saya sudah membahas tentang Tag Jenis dokumen atau DocType. Sekarang saya akan menjelaskan tentang Tag Link atau <a> Tag. Tag <a> ini mendefinisikan Hyperlink yang berguna untuk menghubungkan dari satu halaman ke halaman lainnya . Atribut yang paling penting dalam Tag <a> ini adalah atribut href yang menunjukkan tujuan dari link. 

UMUMnya sebuah link yang belum dikunjungi atau belum di klik digarisbawahi warna biru .
Dan jika link yang sudah dikunjungi atau sudah di klik digarisbawahi warna ungu.
Khususnya semua yang ada di UMUM tidak akan muncul di khusus karena sudah di atur oleh penggunanya.


Belajar Tag Link - romadhon-byar
Sebelum di klik (border warna merah)
Belajar Tag Link - romadhon-byar
Sesudah di klik (border warna biru)
Contoh :
Belajar Tag Link - romadhon-byar
Penampakan Tag <a> yang masih berupa kode

Belajar Tag Link - romadhon-byar
Penampakan Tag <a> yang sudah berupa Link.

2 komentar untuk "Belajar - Tag Link pada HTML"